Diari Bulan Maret 2022

1 Maret 2022
Berpuasalah dalam ketaatan, berpantanglah dalam kesederhanaan. Taatlah dan sederhanalah seperti Bunda Maria.


Selamat memasuki masa pantang dan puasa.

2 Maret 2022
Bersukacitalah dalam pengharapan, sabarlah dalam kesesakan, dan bertekunlah dalam doa! (Roma 12:12)







Doa Rosario bersama Komunitas STIG.


Tetapi apabila engkau berpuasa, minyakilah kepalamu dan cucilah mukamu, supaya jangan dilihat oleh orang bahwa engkau sedang berpuasa, melainkan hanya oleh Bapamu yang ada di tempat tersembunyi. Maka Bapamu yang melihat yang tersembunyi akan membalasnya kepadamu.” (TB Mat 6:17-18)
Selamat melaksanakan Pantang & Puasa dengan gembira!

3 Maret 2022
“Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu.” (Matius 6:33)

Selain berdoa, kerjaan saya juga sebagai teknisi komputer nih.. hahaha.. BONGKAR!!!




Rapat persiapan Seminar Nasional bulan Mei 2022. Seminar apakah gerangan? Tunggu tanggal mainnya ya.. ciye, kepo.. 😅😅😅




Credit by Sie. Dokumentasi

13 Maret 2022
Otw menuju lokasi donor darah di Gereja St. Albertus Belimbing Malang.




Donor darah ke-19 donor darah AB+

Melihat-lihat sejenak keindahan Gereja Belimbing..


Jalan-jalan Minggu hari ini.






16 Maret 2022
Panitia Webinar "Gereja Sinodal dan Seni Lukis Sebagai Sarana Bersinodal" Rabu, 16 Maret 2022 yang dibawakan oleh pemateri RP. Sad Budi, CM. hari ini. Kegiatan berjalan dengan baik dan terima kasih untuk kerja sama yang keren. Salam dari langit..










20 Maret 2022
Dengan ini, Rekoleksi sudah selesai. Syukur kepada Allah.





25 Maret 2022
Sungguh, alangkah baiknya dan indahnya, apabila saudara-saudara diam bersama dengan rukun! (Mzm. 113:1)












NB: Kunjungan @seminarigiovanni23 menuju @nurulislampesantren Malang

Ckrek ckrek, pura-pura jadi Fotografer coz wajah saya jarang dipotret... Ilmu Fotografi dulunya gak didapat dari kampus, tapi pelatihan oleh Tim penakatolik.com dan KOMSOS Keuskupan Agung Pontianak untuk Fotografi Jurnalistik. Pas kerja sempat jadi Fotografer Hotel, kerjanya Motret menu Restaurant, Motret momentum, Iklan Hotel, Flyer, Poster dll. Makanan harian otomatis Adobe Photoshop, Adobe Lightroom, Corel Draw dan Multi Media. Jika diberi kesempatan untuk belajar lagi, saya ingin ikut setiap course Audio Visual ataupun Multimedia, lumayan untuk update ilmu. Karena ilmu jadul pasti beda dengan yang kekinian.










This's my Kitty. His name is Facebook. When i found him, i'am surfing Facebook. His size was just like my palm. After that, I gave him name Facebook. And now, he's bigger than my palm.

27 Maret 2022
Hidup kita berawal dari selembar kanvas. Setiap goresan dan warna adalah rancangan kita, tapi pada akhirnya orang lain yang akan menilainya. Begitulah rancangan kita di hadapan Tuhan, sebaik apapun rancangan manusia, hasilnya diserahkan pada kehendak-Nya.











Tidak ada komentar:

Posting Komentar